Beranda
/
Tentang Kami / Penghargaan dan Sertifikat
Penghargaan dan Sertifikat
Sertifikat
Menjadi salah satu perusahaan terkemuka di Indonesia, PT Daikin Airconditioning Indonesia telah di anugerahi penghargaan dan sertifikasi dari lembaga nasional dan internasional.

VISI
Meningkatkan kesadaran kepada seluruh personel PT. Daikin Airconditioning Indonesia tentang pentingnya sistem keamanan informasi.
MISI
- Melaksanakan Sistem Manajemen Keamanan Informasi perusahaan sesuai peraturan dan ketentuan untuk menentukan langkah-langkah preventif dalam menghadapi risiko keamanan informasi.
- Memastikan Sistem Manajemen Keamanan Informasi sesuai dengan tujuan dan strategi perusahaan.
KEBIJAKAN KEAMANAN INFORMASI
- Mendorong kegiatan pengamanan informasi dan pencegahan insiden keamanan informasi dengan melaksanakan ISMS (Information Security Management System) ISO 27001:2013, yaitu dengan segera melaporkan kelemahan dan insiden keamanan informasi ke penanggung jawab keamanan informasi.
- Menaati hukum dan peraturan perundang-undangan yang berkaitan dengan keamanan informasi.
- Meningkatkan kesadaran seluruh personel akan pentingnya keamanan informasi.
- Menjalankan keberlangsungan keamanan informasi dalam keberlangsungan bisnis.